PABX PANASONIC

Sebuah PABX pada dasarnya adalah sebuah sistem telepon yang biasa disebut juga dengan switchboard yang digunakan sebagai sistem telepon internal di kantor.

Sistem PABX memiliki beberapa sambungan kabel yang mengarah pada sebuah switchboard sebagai control station. Alat PABX merupakan teknologi yang canggih karena dapat digunakan sebagai telepon, modem dan mesin fax, serta bisa digunakan sebagai alat komunikasi internal karyawan di perusahaan.

Cara kerja umum PABX adalah setiap kali ada telepon baru yang masuk, maka telepon tersebut akan di-routing (diarahkan) melalui control station ini. Karena di dalam sistem PABX tersebut telah dimasukan kode extension tertentu, maka telepon masuk tersebut dapat diarahkan ke tujuan yang tepat dengan menggunakan kode extension tersebut.

WAlink PABX PANASONIC